Postingan

Menampilkan postingan dengan label Corel Draw X7

MENGENAL TOOL PADA COREL DRAW

Gambar
Banyak yang ingin belajar edit dengan menggunakan Corel Draw namun tidak tau harus memulainya dari mana. Memang bingung jika ingin belajar yang sebelumnya tidak diketahui terlebih lagi jika itu otodidak. Dan untuk itu pada kesempatan kali ini untuk mempelajari corel draw saya merekomendasikan untuk belajar dari dasarnya dahulu. Untuk belajar tutorial corel draw alangkah baiknya untuk mengetahui tool yang di dalam Corel Draw seperti berikut ini. Mengenal Tool Di Corel Draw x7 Tool merupakan hal pertama yang harus diketahui dan akan membantu belajar mengedit di corel draw. Terlebih lagi Corel Draw berbasis vektor yang banyak digunakan untuk membuat desain grafis. Untuk mengetahui apa saja tool yang ada di Corel Draw, maka berikut ini informasinya. 1. Pick Tool Flyout Pick : menyeleksi, memutar, mengatur ukuran, dan memiringkan objek. Freehand Pick : menyeleksi objek dengan bebas. Free Transform : memutar objek. 2. Shape Edit Flyout Shape

TUTORIAL COREL DRAW X7 DASAR (Membuat Halaman Kerja)

Gambar
Tutorial Corel Draw tingkat dasar Welcome Screen New Document          : Digunakan untuk membuat dokumen baru New From Template : Digunakan membuat dokumen dengan template yang sudah di sediakan oleh Corel Draw  Open Recent : Digunakan untuk membuka dokumen yang baru baru ini kita buat Open Other : Digunakan untuk membuka dokumen yang lain di media penyimpanan Membuat Dokumen Baru Cara membuat lembar kerja baru bisa lewat Welcome Screen, klik New Document jika ingin membuat dokumen kosong. Selanjutnya akan keluar Dialog Box Seperti dibawah : Name : Nama dokumen yang akan kita buat Preset Destination  : Model Warna yang di gunakan. Jika Hasil ingin di cetak bisa menggunakan CMYK ( Cyan, Magenta, Yellow and Black ) karena tinta rata pakai CMYK.  Size : Ukuran lembar kerja ada Letter, A4,A5, A2 (ukuran International) kalau ingin sesuai keinginan bisa pilih Custom Number of Pages : digunakan untuk berapa halaman yang akan dibuat Ji